Ayah Vanessa Angel Akan Buat Perjanjian Bersama untuk Mengasuh Gala

Doddy Sudrajat dan Puput orang tua mendiang Vanessa Angel (Foto: dok nitnotmedia)

nitnotmedia – Setelah kedua orang tua dari Vanessa Angel dan Bibi Ardianyah mengajukan hak perwalian Gala Sky, nantinya mereka juga akan membuat perjanjian bersama.

Doddy Sudrajat menjelaskan, perjanjian bersama orangtua Bibi Andriansyah itu berisi tentang waktu mengasuh dan bersama sang cucu.

“Saya pinginnya ada perjanjian, ya nanti saya akan konsultasikan ke Bang Milano gimana nanti kedepannya. Supaya sama-sama enak lah. Gimana pun saya juga ingin dekat dengan Gala ya,” ungkap Doddy Sudrajat saat ditemui di kantor pengacara Milano, di kawasan Brawijaya, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (17/11/2021).

Bca Juga :  Isak Tangis Pecah Menyambut Jenazah Vanessa Angel dan Bibi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *