Billy Syahputra Akui Sudah Bertemu Orang Tua Memes Prameswari

“Banyak yang suport lah, tapi untuk saat ini masih santailah, setidaknya gua dah kenal sama mamahnya Memes alhamdulilah sangat terbuka dan baik mamahnya,” ujarnya.

Namun saat ditanya tentang keseriusannya dengan Memes, Billy Syahputra tak mau banyak berjanji. Mengingat banyak wanita yang sempat menjalin kisah asmara dengannya hingga akhirnya berharap dan akhirnya hubungan mereka kandas ditengah jalan.

Bca Juga :  Nicky Tirta Gak Mau Nyolong Momen Kepergian Vanessa Angel
Memes Prameswari

“Kalau untuk serius siapa sih yang mau main main, gua juga umurnya semakin bertambah pengin serius punya pasangan terus kandas, intinya bukan jodoh gua,” kata Billy.

Seperti diketahui, Billy Syahputra sempat berpacaran dengan pesinetron Amanda Manopo kemudian cinta mereka putus ditengah jalan. Lalu Billy juga diberitakan dekat dan memiliki hubungan dengan Devina, dan beberapa wanita lainnya hingga saat ini Billy diisukan berpacaran dengan Memes Prameswari.

Bca Juga :  Keluarga Tanggapi Status Tersangka Joddy, Milano Minta Pasal Berlapis

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *