Ia juga menjelaskan mengapa pernikahannya tidak disiarkan secara langsung seperti artis lainnya.
“Kok gak live di tv? Ini acara nikah secara hikmat, bukan drama wedding?” Ungkapnya
Lutfi pun sepertinya tampak menyindir seseorang yang menggelar pernikahan mewah dan disiarkan secara langsung oleh tv swasta.
Lufti dan Billar memang memiliki riwayat hubungan yang kurang akur hingga sering saling sindir di media sosial.